Kawasaki-Z250-Z300-2018-Thailand

Kawasaki memang suka menggoreng jajanannya untuk berganti ganti baju walaupun produknya sudah lama mengaspal san kemungkinan sudah mulai usang… akan tetapi kekuatan kawasaki dengan produk sportnya itu membuat konsumen terbius dan image motor motor kawasaki selalu terlihat exclusive dan berkelas..

Kekuatan image motorsport kencang mogelook dan berkelas inilah yang membuat motornya selalu di buru, dan menggoreng goreng motor motornya ganti baju, kalau pabrikan lain pasti banyak kena kritikan tetapi yang melakukan ini kawasaki, orang orang oke oke saja dan wajar wajar saja..

Z250 Se ABS versi 2016 mirip dengan Z250 Abs versi 2018

Gorengan baju baru yang di buat oleh kawasaki sekarang ini adalah kawasaki Z250 nya yang memiliki tampilan yang mirip dengan model warna tahun 2016. Namun yang mendapat sentuhan warna baju barunya adalah yang bertipe ABS.. sedangkan yang standar masih sama seperti sebelumnya

Kemungkinan facelift nya ini versi terakhir sebelum memunculnya z250 all new untuk mengikuti ninja yang sudah versi terbarunya.. banyak yang sudah menunggu nunggu, tapi kawasaki tetaplah kawasaki.. nyaman di tempat duduknya dengan langkah langkah yang sulit di tebak…

Warna baru dari kawasaki z250 ABS versi 2018 ini memang meniru z300 versi thailand nya..

Harga Kawasaki Z250 ABS Terbaru 2018

  • Harga Z250 2018 Tipe ABS Rp 60,000.000
  • Harga Z250 2018 Tipe Standar Rp 53,900.000

Spesifikasi Kawasaki Z250

Kawasaki Z250 merupakan motor sport naked 250cc saudara Ninja 250 Fi, untuk mesin dia 2 silinder segaris berkapasitas 250cc (249 cc) DOHC 8 klep, berpendingin cairan. Tenaga Kawasaki Z250 berada diangka 23.5 kW {32 PS} / 11,000 rpm dan torsinya 21.0 N.m {2.1 kgf.m} / 10,000 rpm. Tenaga tersebut disalurkan keroda belakang dengan gearbox 6 speed.

Motoblast.org < a

FRAME
Suspensi Depan37 mm telescopic fork
Suspensi BelakangBottom-Link Uni-Trak with gas-charged shock and 5-way adjustable preload
Rem DepanSingle 290 mm petal disc with ABS
Rem BelakangSingle 220 mm petal disc with ABS
Ban Depan110/70-17 M/C (54S)
Ban Belakang140/70-17 M/C (66S)
Panjang x Lebar x Tinggi2,010 x 750 x 1,025 mm
Jarak Poros Roda1,400 mm
Jarak ke Tanah145 mm
Berat168 kg
Kapasitas Bensin17 litres
Trail26 / 82 mm
ENGINE
Tipe4-stroke, liquid-cooled Parallel Twin
Maksimum Power23.5 kW {32 PS} / 11,000 rpm
Torsi Maksimum21.0 N.m {2.1 kgf.m} / 10,000 rpm
Diameter x Langkah62.0 x 41.2 mm
Volume Silinder249 cc
Valve SystemDOHC, 8 valves
Sistem Bahan BakarFuel Injection (ѳ28 mm x 2) with dual throttle valves
Sistem PengapianDigital
Sistem PendinginanLiquid-cooled
Perbandingan Kompresi11.3 : 1
DRIVETRAIN
Jumlah Transmisi6-speed, return
Primary Reduction Ratio3.087 (71/23)
Rasio Gigi Ke-13.286 (46/14)
Rasio Gigi Ke-21.789 (34/19)
Rasio Gigi Ke-31.409 (31/22)
Rasio Gigi Ke-41.160 (29/25)
Rasio Gigi Ke-51.000 (27/27)
Rasio Gigi Ke-60.893 (25/28)
Final Reduction Ratio3.286 (46/14)
Tipe System Final DriveDrive chain
Drive Rasio Keseluruhan9.056
Kapasitas Coolant1.5
KoplingWet, Multi – disc

 

TERPOPULER

Leave a Reply