YAMAHA XABRE-MT15 Facelift 2019-4

Halo mas dab… Memang benar benar luar biasa nih desain dari Yamaha untuk Xabre facelift yang banyak di sukai netizen.. dari spyshotnya saja sudah sedap di pandang mata apalagi jika finishing nanti ya versi masspro nya, dan saat motoblast buat renderan memang luar biasa sambutannya… dan kira kira warna apa saja sih yang akan di rilis oleh yamaha Indonesia

Dari history sebuah Yamaha MT-09 yang sebagaii basis desain panutan yamaha xabre facelift ini, maka motoblast saat membuat renderan pun tak luput dari membuat varian warna yang mungkin akan di aplikasikan oleh Yamaha di Yamaha Xabre facelift versi masspro nanti

baca juga : Update Render 2. Yamaha Xabre Facelift. Wah kayak MT-09 nih bro!!

namun memang mungkin biasanya Yamaha ini mengeluarkan 3 warna saja, sedangkan warna warna andalan seperti hijau stabilo bakal keluar belakangan untuk menggenjot power penjualan di tengah tengah tahun..biasanya sih gitu

Naah dari renderan motoblast untuk Yamaha Xabre facelift di bawah ini yang sudah lengkap dengan asesoris strip minimalis sebagai wujud perkiraan versi masspro nya nanti, mana kira kira yang jadi favorit masbro??

baca : Render Update 3 Yamaha R25 Facelift 2019 Tampak depan Perspektive

Inilah Pilihan warna Render yamaha Xabre Facelift by motoblast

Jika warna di bawah ini mungkin bisa jadi optional kedua ya…

Kira kira mana favoritmu bro? monggo share dan komen nya ya

motoblast.org < a

TERPOPULER

 

Leave a Reply