Gendeng tenan iki, produsen motor china CRMoto berlabel CF250SR ini memunculkan motor sport 250cc single silinder yang memiliki desain luar biasa kurang ajar untuk motor 250cc single silinder yang penampakannya buat banyak blogger dan dunia sosial media geger di buatnya
Produsen Cina Zhejiang Chunfeng Power Co.Ltd. ini membuat CF250SR yang merupakan buatan desainer eropa yang juga membuat desain motor KTM yang desainnya bernama Kiska.
Penampakanya komplit dengan shock upside down bagian depan dan desain yang serba runcing dan headlamp yang extra ordinary motor motor jepang 250cc single silinder di indonesia selama ini, sebut saja RR mono dan juga CBR250R cbu thailand.
Baca :
Ini Jadwal Motogp Prancis 2019 di Trans 7
CR Motor CF250SR di perkenalkan di Sirkuit International Ningbo Beilun Cina . Masih dalam bentuk prototype makanya menggunakan knalpot akrapovic dan minus headlamp yang terlihat masih memakai kedok buta.
Karena masih prototype, masih belum tentu apakah masspro nanti akan tetap seperti ini, namun berharapnya sih tetap dan minim headlamp yang melongo lebar kayak orang bego. hahaha
kalau masuk indonesia dengan harga 40 jutaan, kayaknya masih bisa laku, mengingat Ninja RR Mono sudah kena diskon hanya 37 jutaan. mungkin saja bisa bersaing
bagaimana menurutmu bro?
berikut ini detail foto CFMoto CR250SR China
desainnya benar benar bisa tabokin motor jepang 250cc single silinder di indonesia nih
Popular posts
- Seperti inikah Wujud Next Honda Supra X 125 Fi nanti??
- Beda, Gesits laris manis, justru PCX Listrik sepi peminat. Ini alasan nya
- Marquez : kini Lorenzo tahu kenapa saya sering jatuh
- Ini dia penampakan Official Yamaha MX King 150 Livery Monster GP.
- Aprilia Storm 125, skuter matic terbaru dari Aprilia