Motoblast.org – Halo mas dab membuat tampilan motor lama atau motor kesayangan kita menjadi lebih fresh itu tidaklah mudah, memodifikasi kaki kaki, model lampu atau body custom kadang belum membuat motor kesayangan kita menjad lebih fresh dan tak kalah dengan motor motor baru, maka jurus ampuh yang bisa di pakai adalah mengubah tampilan baju atau warna di motor kita menjadi lebih energik, salah satunya ya dengan membungkus motor kita dengan decal fulbody
dengan decal fullbody banyak keuntungan yang di dapat, body ori terlindungi dari sinar matahari dan hujan yang membuat cat semakin pudar, ketika bosen dengan livery stiker yang sudah terpakai bisa di copot langsung tanpa biaya beda dengan cat air brush kalau bosen atau ingin tampilan ori lagi, mesti kudu cat ulang lagi. ya gak?
naah old vixion kali ini adalah salah satu sample motor yang bisa motoblast pakai untuk di buat atau diubah tampilanya menjadi lebih fresh dan terlihat muda lagi tak kalah dengan motor motor baru, salah satunya tips dari saya adalah memilih warna warna energik atau warna yang menyala, seperti hijau stabilo, orange stabilo, dan model grafisnya pun yang mengikuti model sekarang atau terkini.
yang membuat telihat beda, maka tangki harus di ubah warna, misalnya hitam di ubah menjadi hijau stabilo tapi body yang lainya tetap dominan hitam agar tidak sampai mengubah warna di stnk.
berikut modifikasi old vixion dengan grafis inspirasi dari motoblast agar motor masbro tampil fresh dan muda kembali serta tidak kalah dengan motor motor baru.
semoga bisa menginspirasi bersama
Gan yang ini kok gak ada di BL/TOKOPEDIA??