ninja rr mono 1


Halo masbraii..semalam secara resmi KMI telah merilis motor sport terbarunya kawasaki RR mono, yupp.. dan sekarang setelah mendapat fotonya, mari kita lihat lebih detail nih motor..secakep apa sih .. monggo

14_bx250ab_g_03ninja rr mono 2

yang pertama dilihat secara keseluruhan,, nih motor sangat racy abbisss, pasalnya posisi stang di bawah yoke, dan memaksa anda untuk nungging dalam berkendara, namun sepertinya itulah yang di inginkan banyak rider.

14_bx250ab_g_38

Motor ini memang seperti di kabarkan bahwa rakitan Indonesia, namun memang menurut berita juga untuk desain ini di ranccang langsung oleh kawasaki jepang.. yaialah…kan mirrip dengan kawasaki zz6r.hehe..

14_bx250ab_g_45 14_bx250ab_g_46

mesin memang confirm dari KLX250, yang notabene motor ciamik nan mahal dengan berkekuatan 28Hp. yup..mantap… dan sasis juga telihat sangat racy nungging  nya yang gak nahan, klo motoblast perhatikan emang diantara motor sport yang ada di indonesia, nih motor generasi pertama dalam hal racy abis dan nungging.

14_bx250ab_i_03

yang bagusnya lagi nih motor air cooling nya di belokan ke arah bawah motor, sehingga sampean gak perlu lagi menderita kepanasan seperti di ninja 250 karbu. yup.. nice inovation nih.

14_bx250ab_g_40

confirm juga bahwa ada veri ABS , makin komplit deh.

14_bx250ab_g_26

Suspensi belakang unitrack.. siipp

14_bx250ab_g_37

untuk speedo nya klo di lihat sangat digital, terkesan hi-tech dan  elegan, namun tetap dalam style kawasaki seperti sebelumnya, juosss lah.. pas berkendara kalian akan di manjakan dengan speedo yang serba digital ini.

14_bx250ab_g_33 14_bx250ab_g_34

ada aksesoris untuk  cover single seat dan windshield warna gelap dan terang. so bagi sampean yang punya ga perlu lagi tuh bawa ke tukang stiker untuk di tempelin stiker bening hitam..hehe..

motor ini di bekali mesin 249cc liquid cooled, engine 4 tak DOHC, fuel injection 4 katub dan system kecepatan 6 speed. juoss.

dan berikut adalah detail spesifikasi mesin nya :

Spesifikasikawasaki Ninja 250 Mono 2014 ;

Engine type:      Liquid-cooled, 4-stroke 1 Cyl DOHC
Displacement :    249 cm³
Bore x stroke :    72.0 x 61.2 mm
Compression ratio:     11.3:1
Valve/Induction system:    DOHC, 4 valves
Fuel system     Fuel injection: ø38 mm x 1
Ignition :  Keihin, Transistorized Ignition
Electric: Starting
Lubrication : Forced lubrication, wet sump
image

Maximum power 20.6 kW / 9,700 rpm
Maximum torque 22,6 N·m { kgf·m} / 8,200 rpm
SS 400m : 15,5 s
SS 200m : 9,7 s
Max Speed : 153 km/h
Transmission 6-speed, return
Final Drive Sealed chain
Primary reduction ratio 2.800 (84/30)
Gear ratios: 1st 3.000 (393/11)
Gear ratios: 2nd 1.933 (29/159)
Gear ratios: 3rd 1.444 (31/22)
Gear ratios: 4th 1.217 (28/23)
Gear ratios: 5th 1.045 (23/22)
Gear ratios: 6th 0.923 (24/26)
Final reduction ratio 3.000 (42/14)
image

Clutch : Wet multi-disc, manual
Frame type Tube diamond
Rake/Trail 24° / 90 mm
Wheel travel, front 110 mm
Wheel travel, rear 116 mm
Tyre, front 100/80-17 M/C (52S)
Tyre, rear 130/70-17 M/C (62S)
Steering angle, left / right 36° / 36°
Suspension, front  telescopic fork
Suspension, rear Bottom-Link Uni-Trak swing arm
Brakes, front Single 263 mm petal disc. Caliper: dual-piston.
Brakes, rear Single 193 mm petal disc. Caliper: Dual-piston.
Dimensions (L x W x H) 1.935 mm x 685 mm x 1,075 mm
Wheelbase 1,330 mm
Road Clearance 165 mm
Seat height 780 mm
Fuel capacity 11 litres
Curb Mass 151 kg

last… salud untuk kawasaki motor indonesia yang selalu menghadirkan motor yang gak main main, ..selalu buat heboh.. dan desain yang gak nanggun.

so..bagi yang minat.. tiinggal tunggu nongol di dealer untuk indent.. hehe

MERDEKAA

 

Leave a Reply