Motoblast.org – Halo mas dab.. mungkin banyak yang penasaran dengan penampakan New PCX 150 dengan foto bening untuk varian warna nya, dan untuk Honda New PCX 150 lokal ini terdiri dari 4 pilihan warna, monggo di simak
mungkin kedepan motoblast akan membuatkan inspirasi modifikasi New Honda PCX 150 lokal ini, ditunggu saja ya
ada 4 pilihan warna new honda pcx 150 lokal dan inilah foto studio 4 warna new pcx 150 lokal :
Spesifikasi Resmi New Honda PCX 150 Lokal :
MESIN :
Tipe mesin
:
4 Langkah, SOHC, PGM-FI, berpendingin cairan, eSP
Volume langkah
:
149,3 cc
Diameter x Langkah
:
57,3 x 57,9 mm
Perbandingan kompresi
:
10,6:1
Transmisi
:
Otomatis, V-matic
Kopling
:
Otomatis, sentrifugal, tipe kering
DIMENSI :
Panjang x lebar x tinggi
:
1.923 x 745 x 1.107 mm
Jarak sumbu roda
:
1.313 mm
Jarak terendah ke tanah
:
137 mm
Kapasitas tangki bahan bakar
:
8 L
RANGKA :
Ukuran ban depan
:
100/80 – 14 M/C (Tanpa ban dalam)
Ukuran ban belakang
:
120/70 – 14 M/C (Tanpa ban dalam)
Rem depan
:
Tipe CBS
Cakram
Combi Brake System Hidrolis dengan 3 piston caliper
Honda pinter banget pilih warna