Yamaha indonesia telah resmi merilis yamaha R25 facelift terbarunya dan juga yamaha R3 terbaru yang sebagai tanda mereka akan segera siap mendistribusikan nya ke seluruh indonesia juga ekspor ke negara eropa juga asia.
Maklum saja karena yamaha R25 dan R3 terbaru ini adalah produksi yamaha indonesia alias produksi lokal yang bertaraf internasionl, terbukti bahwa bukan saja yamaha R25 dan R3 yang di proses lokal. Akan tetapi Yamaha R125 yang dulu jadi kebanggan di eropa sebagai produk yamaha global ternyata sekarang juga di produksi yamaha yang pabriknya berada di cengkareng.
Memang sepertinya sekarang ini, indonesia sudah menjadi solusi tepat sebagai basis produksi untuk produk global karena bukan hanya yamaha yang melakukan itu, tapi produsen industri lain pun sama.
Naah saat peluncuran yamaha r25 dan r3 terbaru, kita bisa melihat sendiri bahwa di di bagian depan, di antara lampu utama kiri dan kanan, ada lubang besar yang terlihat memang ciri khas desain DNA R seties mulai dari R1 hingga R15 V3 dan R125 juga R6.
RAM air di tengah tengah batok kepala antara lampu utama kiri dan kanan tersebut biasanya berfungsi sebagai Air Box Filter seperti di moge moge R series yang juga berfungsi untuk mendongkrak power dengan aantuan angin yang di peroleh saat melaju dengan kecepatan tinggi.
Namun apakah RAM air di Yamaha R25 terbaru ini berfungsi sebagau Box Filter layaknya moge moge pada umumnya??
Ternyata tidak bro, ternyata RAM Air di Yamaha R25 terbaru ini hanya sebagai penyalur angin ke radiator saja. Seperti di katakan oleh Michuharu Ishugawa sebagai pemimpin Project YZF saat perilisan R25 dan R3 terbaru kemarin saat di tanya oleh media motorplus.
Dan memang benar ternyata lubang Ram air awalnya besar kemudian mengecil dan mengarah ke Radiator atas melewati bagian bawah Segitiga dekat bel klakson.
Naah sekarang sudah jelas ya bro Fungsi dari Ran Air di Yamaha R25 dan R3 terbaru ini untuk penyalur udara ke radiator.
Yamaha R25 terbaru sendiri memiliki data diatas kertas dengan power maksimum dan torsi maksimum sama dengan Yamaha R25 sebelumnya.
Yamaha R25 terbaru juga di pasarkan dalam 3 pilihan warna yaitu Racing blue, matte red dan matte black.
Untuk harga yamaha R25 terbaru ini lebih mahal 1.6 juta dijual dengan harga 58,6 juta OTR Jakarta.
Semoga bermanfaat.
Motoblast.org < a