aerox 155 vs vario 150 2

Halo masdab.. ternyata sangat sulit bagi yamaha untui menggulingkan eksistensi penjualan vario 150 walaupun sudah di hajar dengan dua produk yaitu Nmax dan Aerox 155 sekalipun buktinya penjualan vario 150 di bulan agustus semakin moncer sedangkan penjualan Aerox menurun.

Top stories:

Jika di lihat data aisi penjualan aerox dibulan juli bisa terjual 19ribu unit sedangkan vario 150 terjual 41 ribu unit kini di bulan agustus varko 150 meningkat menjadi 49ribu unit hampir 50ribu, sedangkan aerox 155 menurun menjadi 10ribu unit saza…

Naah sedangkan penjualan nmax ini laris manis daripada sang aerox yaitu 31 ribu unit di bulan agustus, jika di gabung menjadi satu nmax dan aerox bisa mencapai 41ribu unit naah kalau vario 150 saja bisa menjabanin kedua big skutik tersebut masih unggul 8ribu unit.. kueren tenan bro

Padahal kalau dilihat lihat harga vario 150 dan nmax tidak jauh berbeda sedangkan nmax dengan harga selisih sedikit tapi body bongsor dan beraura big skutik tapi kenapa belum bisa menyalip penjualan vario 150 ya?kemungkinan konsumen matic di indonesia masih memikirkan soal fungsionalnya yaitu salah sayltunya ya “bisa pakai angkut galon aqua di dek depan varip 150 yang rata sedangkan nmax tidak bisa..heehe maklum sebagian besar konsumen matic indonesia ya butuh berdagang, butuh sehari hari bisa di pakai angkut galon aqua, angkut gas elpiji 3 kg..kalai dek gak rata ya susah masa beli gitu aja dua orang. Hahaha…ini pemikiran sederhana loh..

Bagaimana dengan pcx dan sh150i yang didatangkan langsung dari thailand? Ternyata orang indonesia banyak yang doyan barang import dan banyak yang ingin prestise tinggi dengan beli barang import dan tidak pasaran, pcx dengan harga 42 jutaan di bali ternyata secara nasional terjual 425 unit dibulan agustus sedangkan sh150i terjual 7 unit. Wewww..

Coba pcx di lokalkan mungkin akan beda cerita dan lebih laris lagi ya..

Masbro termasuk penyumbang pembelian motor matic yang mana?hayo ngakuuu.. (motoblast) < a

Artikel Terpopuler

Leave a Reply