honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast6

 

Halo mas dab..setelah muncul berita konfirm bahwa honda akan merilis sport naked di 300cc sebagai pendamping cbr300r, honda cb300r resmi akan di rilis tahun 2015, dan muncul lah dari salah satu media otomotif di eropa akan foto foto cb300r ini beserta spek resmi dari honda global di europa..

kalo kita kilas balik memang foto resmi dari honda ini adalah sangat mirip dengan blueprint 3d hitam putih yang dulu sempat beredar pada saat pendaftaran kode produksi…siipp

honda cb300r ini menganut basis dari cbr300r dengan masih memakai mesin 286cc single silinder, dengan  bore 76mm dan stroke 63mm. yang mampu menghasilkan power sekitar 30 hp dan 27 Nm (20 lb-ft) untuk torsi, dengan bermesin DOHC, 4-valve yang disuntikkan dan dengan liquid-cooled. Transmisi rantai dikawinkan dengan gearbox manual 6-speed, jadi tidak ada yang berubah di sini.

Namun beda dengan cbr300r. untukk posisi riding cb300r ini disinyalir lebih tegak jadi lebih nyaman di ajak touring, apalagi perjalanan jauh seperti mudik nanti :). untuk ukuran suspensi belakang masih menggunakan prolink dengan ukuran 37mm.

untuk urusan ban, cb300r ini masih sama yaitu ban depan 110/70 17″ dan ban belakang 140/70 17″. wes sama plek dengan spek ban cbr250r juga..untuk piringan pengereman, sama juga.. untuk depan ukuran 296mm, dan belakang 220mm. kemudiann tinggi jok juga masih belum berubah yaitu 78cm,

untuk berat motor ini adalah hana 157kg, ini bobot turun sekitar 4kg untuk versi cb300F yang mencapai 161,7kg.

bagaimana untuk harga? disinyalir akan sama seperti cb300F yang $3,999 namun menurut media asing..akan turun $400 dari harga tersebut.. kalo di rupiahkan mungkin sekitar Rp 45 Jutaan.

Spek CB300R versi Eropa secara detail lagi

  • Engine Type: 286cc liquid-cooled single-cylinder four-stroke
  • Bore and Stroke: 76.0mm x 63.0mm
  • Compression ratio: 10.7:1
  • Valve Train: DOHC; four valves per cylinder
  • Induction: PGM-FI, 38mm throttle body
  • Ignition: Computer-controlled digital transistor with electronic advance
  • Transmission: Six-speed
  • Final Drive: O-ring-sealed chain
  • Suspension Front: 37mm fork; 4.65 inches travel
  • Rear: Pro-Link® single shock with five-position spring preload adjustability; 4.07 inches travel
  • Brakes Front: Twin-piston caliper with single 296mm disc
  • Rear: Single-caliper 220mm disc
  • Tires Front: 110/70-17 radial
  • Rear: 140/70-17 radial
  • Wheelbase: 54.3 inches
  • Rake (Caster angle): 25° 30’
  • Trail: 98mm (3.9 inches)
  • Seat Height: 30.7 inches
  • Fuel Capacity: 3.4 gallons
  • Estimated Fuel Economy**: 71 MPG
  • Color: Red
  • Curb Weight*: 348 pounds

dan berikut gambar yang diperoleh..

honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast1 honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast2 honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast3 honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast4 honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast5 honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast7 honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast8 honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast9 honda cb300r spek dan foto 2015 - motoblast6

Leave a Reply