Honda-PCX-Hybrid-05

motoblast.org – Halo mas dab… hadirnya PCX lokal di TMS atau tokyo motor show bulan oktober 2017 lalu banyak memberikan kontroversi dari para rider di indonesia yang ada menyanjung dan juga ada yang  mencibir… sosok PCX 150 yang di pamerkan tersebut ada dua versi yaitu PCX electrik dan PCX hybrid.

Naah yang masih mengganjal dalam pikiran banyak rider adalah ternyata PCX yang di pamerkan di TMS waktu itu masih mengaplikasikan pengereman tromol dan bukan cakram..

padahal PCX ini nanti di gadang gadang bakal menjadi pesaing untuk yamaha NMAX yang sudah mengaplikasikan cakram depan dan belakang.

apakah masalah jika PCX lokal nanti ternyata masih mengaplikasikan  rem tromol untuk pengereman roda belakang??

kalau menurut motoblast sih kalau hadirnya PCX lokal adalah sebagai jawaban dalam persaingan dengan NMAX. ya berarti jangan nanggung nanggung ah.. kan rem cakram belakang tidak terlalu besar dalam cost produksi.. dan walaupun sepele tapi itu adalah celah dan kelemahan menjadikan orang untuk tidak memilih PCX jika nanti mengaplikasikan rem tromol

kalau masbro sendiri gimana??? masih suka dengan PCX hybrid dan electric seperti di TMS waktu itu dengan penampilan yang memang lebih keren dan hitech di bandingkan yang sebelumnya walaupun tanpa rem cakram belakang??

monggo share dan komen nya < a

Artikel Populer

3 thoughts on “Honda PCX pakai rem tromol belakang?? untuk saingi NMAX jangan nanggung nanggung ah!!

Leave a Reply