Mengejutkan sekali apa yang dilakukan kawasaki indonesia ini, kawasaki ninja 250sl atau di kenal dengan Ninja 250 Rr mono ternyata di buatkan promo habis habisan dengan harga yang semurah murahnya yang bisa membuat para bikers mupeng dan mumet karena tergiur untuk membeli nya.

Kawasaki membuat teaser bertuliskan 250 150 price. Banyak yang mengira kawasaki bakal mengeluarkan ninja 150cc di indonesia dengan perawakan persis seperti ninja 125 dan juga ninja 250sl, tapi ternyata tidak bro, semua itu salah duga.

Nyatanya ada tulisan ” price ” yang berarti bahwa kawasaki akan membuatkan promo besar besaran yang belum pernah di lakukam produsen motor di indonesia, kawasaki yang pertama melakukan ini.

Ninja 250c akan ada banting harg besar besaran seharga motor sport 150cc di indonesia.

Di gambar siluet disitus resmi kawasaki terlihat jelas bahwa itu sosok kawasaki ninja 250sl. Itu artinya yang akan mendapatkan promo banting harga adalah ninja 250sl bukan ninja 250r fi.

Bedanya adalah ninja 250sl berkapasitas mesin 250cc single silinder sedangkan ninja 250r fi itu berkapasitas 250cc dual silinder dan power serta torsi lebih besar.

Nah dari bocoran yang ada bahwa ninja 250sl akan di jual dengan harga 35 jutaam, nah jelas saja harga setara harga motorsport 150cc di indonesia yang fullfairing karena motorsport 150cc berfairing dari pabrikan lainnya itu seharga 35 jutaan seperti yamaha r15 v3 dan honda new cbr150r.

Kawasaki Ninja 250sl tepatnya bakal kena banting harga di promo nya di banderol seharga 35.5 juta OTR jakarta.

Sedangkan Ninja 250sl sendiei sekarang ini normal harga ny 45 jutaan OTR Jakarta. Naah turun hingga 10 jutaan itu bro…lumayan kan. Promo nya potongan harga sampai 10 jutaan. Cadas tenan

Namun tentunya semua itu ada syarat dan ketentuan berlaku. Menurut informasinya bahwa ninja 250sl yang mendapatkan banting harga fantastis itu adalah ninja 250sl buatan pabrik tahun 2017, bukan tahun 2018.

Nahh cerdas nih bro.. habisin stok dengan promo besar besaran, toh juga itu gada bedanya dengan lansiran tahun 2018 dari segi spesifikasi dan mesin, masih sama, hanya beda grafis saja. Itu kan bisa di akali dengan stiker dari motoblast kalau mau tampilan kayak ninja 250sl tahun 2018. HHaha sekali kali promo ya..

Naahh balik ke tema.

Ninja 250sl promo banting harga seperti harga motorsport fairing 150cc berfairing?? Kereen bro.. kapan lagi dapat motor ninja 250cc seharga motor sport lain 150cc kalo gak sekarang???

Semoga bermanfaay.

Motoblast.org < a

1 thought on “Ninja 250Sl Banting harga setara motorsport 150cc

Leave a Reply